Beranda | Artikel
Jawaban Mengenai Hukum Rokok
Jumat, 30 Mei 2014

Setiap kali ada yang menanyakan mengenai hukum rokok, jawaban kami simpel.“Mas, silakan saja lihat pada bungkus rokoknya apa yang tertulis. Itulah jawabannya.”

[Di bungkus rokok jelas-jelas tertulis: Merokok dapat menyebabkan kanker, serangan jantung, impotensi dan gangguan kehamilan dan janin]

Kalau di bungkus rokok tertulis, “Merokok membuat sehat, membuat jantung terus kuat, mencegah kanker, dan nambah rezeki.” Pasti kami pun ikut merokok. Namun kami masih punya otak dan akal sehat.

Semoga jadi renungan. Hanya Allah yang memberi hidayah.

Selengkapnya baca di Rumaysho.Com:

http://rumaysho.com/umum/masih-ragu-merokok-itu-haram-1973


Artikel asli: https://remajaislam.com/541-jawaban-mengenai-hukum-rokok.html